DPRD Prov Sulbar

Komisi III DPRD Prov Sulbar Gelar RDP Bersama Badan Lingkungan Hidup

Mamuju.Sulbar.Berita Nasional.ID—Komisi III DPRD Sulbar menggelar rapat dengar pendapat ( RDP ) dengan Dinas Lingkungan Hidup di ruang rapat komisi III di lantai 3 kantor DPRD Sulbar,Kamis 13 Juni.

Rapat tersebut dipimpin lansung oleh Andi Mappangara dan Dinas Lingkungan Hidup dalam penjabaran anggaran yang di paparkan oleh pihak Lingkungan Hidup terkait penggunaan anggaran telah terpakai.

A.Mappangara Saat Pimpin Sidang Komisi dihadiri Para pimpinan OPD terkait Saat mengikuti Raoat Komisi (Photo Humas DPRD Sulbar)

Andi Mappagara berhap agar penyerapan anggaran sebelum masuk perubahan RAPBD 2019 bisa sampai 15 %, karena ini mempengaruhi pemberian anggaran ke sulbar oleh pemerintah pusat

“Jika kita tidak mampu menghabisakan anggaran sehingga pusat akan menilai kita gagal,dan kita juga tidak ingin menghabiskan anggaran yang tidak Efektif penggunaannya sehingga serapan anggaran ini dari bulan-kebulan bisa bagus agar Pemerintah pusat bisa menilai bagus kita punya pengelolaan keuangaan dan pembangunan di Sulbar.”Jelasnya.

A.Mappangara Saat Pimpin Sidang RDP

“Saya anggap dinas Lingkungan
Hidup 33 %sudah bagus cara realisasi anggarannya karena sudah 3,4% dari total anggaran di Dinas Lingkungan hidup.”Ungkap Andi Mappagara. (Humas)

 

Advetorial

Lihat Selengkapnya

Related Articles

Back to top button